Kesenian Tari Reroncen

Kamis, 03 Agustus 2017

Administrator

Artikel

Dibaca: 725 kali

Tim seni Parade Tari Kab. Gunungkidul mengambil judul RERONCEN, menggambarkan pesta kerakyatan dalam Upacara Adat manten yang berkembang di masyarakat Jawa (khususnya Yogyakarta), sehingga visual yang ditampilkan menggambarkan gotong royong masyarakat yang mempersiapkan upacara adat itu, disambung dengan pesta seni rakyat, hingga kirab temanten ... Semua diramu (dironce) secara apik hingga menghasilkan sebuah repertoar tari yang eksentrik, energik, dinamis, dan sangat menarik, terdukung dengan penataan ilustrasi musik yang mampu menghadirkan nuansa tradisi lekat dengan suasana pesta pernikahan Jawa. Di tingkat nasional, DIY (yang di wakili kabupaten Gunungkidul) mendapatkan nomor undi pentas parade tari nomor 14, dan akan tampil pada tanggal 19 Agustus 2017, bertempat di Sasono Langen Budoyo TMII Jakarta.

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas

Pencarian




semua agenda

Agenda

semua download

Download

Statistik

098128

Pengunjung Hari ini : 1
Total pengunjung : 98128
Hits hari ini : 1873
Total Hits : 1115196
Pengunjung Online : 1

Jajak Pendapat

Bagaimanakah tampilan website Dinas Kebudayaan?
Sangat Puas
Puas
Cukup Puas
Kurang Puas

Lihat

Aplikasi PPID