Patung Panglima Besar Jenderal Sudirman

Bila kita melewati Museum Jenderal Besar Sudirman, pastinya tidak akan asing dengan patung yang terdapat tepat di depan gedung museum. Patung gagah dan ikonik tersebut adalah Patung Panglima Besar Jenderal Sudirman yang sedang menaiki kuda. Patung dibuat sebagai memorium tentang sosok Panglima Besar.

Salah satu kaki patung kuda diangkat melambangkan bahwa Jenderal Sudirman adalah pahlawan yang gugur akibat luka saat perang, namun tidak meninggal di medan perang. Perang dan penghianatan Belanda membuat kondisi kesehatan Jenderal Sudirman memburuk sehingga membuat beliau gugur.

Seniman yang membuat patung ini bernama Saptoto dan diresmikan oleh Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI, Makmun Murod, pada 5 Oktober 1974. Patung ini adalah salah satu dari banyak patung Jenderal Sudirman yang ada di Indonesia. Inilah bukti betapa berjasanya Jenderal Sudirman.

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas

Pencarian




semua agenda

Agenda

semua download

Download

Statistik

098133

Pengunjung Hari ini : 1
Total pengunjung : 98133
Hits hari ini : 194
Total Hits : 1121719
Pengunjung Online : 1

Jajak Pendapat

Bagaimanakah tampilan website Dinas Kebudayaan?
Sangat Puas
Puas
Cukup Puas
Kurang Puas

Lihat

Aplikasi PPID